Harga Bunga Kamboja

Harga Bunga Kamboja – Siapa tak kenal dengan bunga Kamboja? Salah satu jenis tanaman hias ini memang sangat terkenal di kalangan masyarakat Indonesia. Dimana mereka banyak menjadikannya sebagai tanaman hias untuk mempercantik kebun ataupun sudut rumah untuk menambah kesan asri dan sebagainya. Meskipun Harga Bunga Kamboja tidak setinggi di awal kemunculannya. Namun bunga ini tetap menjadi pilihan sebagai tanaman hias yang menarik dan sangat mudah untuk dipelihara.

 

Agro Sejahtera

Jl. Air Mancur No 15 RT.23 RW.2
Ds. Rembang
Kecamatan Ngadiluwih Kediri Jawa Timur
Alun-Alun ke Selatan 5 km Kiri Jalan
0812 3597 0832 (Telkomsel) / 081556732326 (Indosat)

Bunga Kamboja (Adenium) atau dengan nama latin Plumeria adalah tumbuhan berbunga yang berasal dari negara Amerika Tengah. Pertama kali tanaman ini ditemukan oleh seorang botanis dari Prancis yang bernama Charles Plumier. Meskipun berasal dari negara luar, namun keberadaan bunga Kamboja sangat identik dengan masyarakat Indonesia terutama di daerah Bali. Dimana hampir semua sudut tempat terdapat bunga Kamboja yang dipercaya sebagai salah satu pendukung kebudayaan disana.

Kamboja sendiri memiliki berbagai macam spesies dengan warna bunga dan nama latin yang berbeda. Meskipun berbeda-beda, namun jenis mereka masih tetap dalam satu keluarga, yaitu Apocynacecae. Tanaman yang memiliki batang keras, bulat dan memanjang ini sangatlah mudah berkembang. Dimana tanaman sangat kebal dengan hama sehingga pertumbuhannya pun juga sangat cepat. Untuk tinggi tanaman sendiri sekitar 1,5 – 6 meter tergantung jenisnya.

Kelebihan Bunga Kamboja

Sebagai salah satu tanaman hias yang dapat tumbuh di daerah tropis maupun sub tropis. Bunga Kamboja juga tergolong mudah pemeliharaannya. Pemilik tidak harus menyiramnya secara rutin setiap hari. Kerena memiliki bonggol akar yang cukup tebal, sehingga penyerapan air pun juga lebih mudah sampai ke batang tubuhnya.

Bagi Anda yang ingin menghias taman rumah dengan kecantikan bunga Kamboja. Maka Anda bisa memilih berbagai jenis bunga Kamboja yang cukup terkenal di Indonesia, seperti Adenium Swazicum, Adenium Obesum, Adenium Waterfall, Adenium Multiflorum, Adenium White Knight, Adenium Bohemianum, atau jenis lainnya. Maka Anda bisa datang langsung ke CV. Argo Sejahtera, pusatnya bibit tanaman hias di Jawa Timur.

Di CV. Argo Sejahtera Anda bisa menemukan berbagai macam jenis Harga Bunga Kamboja dengan spesies yang berbeda-beda.  Lokasi kami di Ngadiluwih, Kediri, Jawa Timur. Namun bagi Anda yang berlokasi di luar kota Kediri. Maka bisa langsung menghubungi kotak Kami di 081235970832 (Telp/WA/SMS) atau bisa juga melalui http://www.tamantropis.com. Kami siap melayani pengiriman ke seluruh Indonesia dengan harga yang lebih terjangkau,